Rumus Keliling Trapesium
Tips & Share admin  

Jenis Trapesium dan Rumus- rumusnya

Trapesiumm ini merupakan sebuah bangunan datar segi empat yang punya dua sisi sejajar. Trapesium ini merupakan bagun datar dua dimensi. Sisi sejajar namanya adalah alas, dan untuk sisi yang lain yang tidak sejajar di sebut dengan kaki.

 

Jenis-Jenis Trapesium

  • Trapesium Siku-Siku

Pertama ada trapesium siku-siku, trapesium yang satu ini punya sepasang sudut siku-siku. Jenis trapesium yang satu ini biasanya di pakai untuk memperkirakan luas daera pada bawah kurva

  • Trapesium Sama Kaki

Kedua ada trapesium sama kaki, trapesium ini memiliki kaki yang tidak sejajar, sudut alas yang ada di trapesium sama kaki ini memiliki besar yang sama. untuk jenis trapesium sama kaki memiliki simetri lipat dan juga kedua diagonal yang panjangnya sama.

  • Trapesium Tidak Beraturan

Terakhir ada trapesium tidak beraturan, trapesium yang satu ini punya sisi dan sudut trapesium yang tidak sama.

Setelah Anda mengetahui mengenai jenis- jenis dari trapesium, selanjutnya mari kita bahas mengenai rumus- rumus yang bisa Anda gunakan untuk menghitung trapesium, yuk langsung saja kita simak penjelasannya.

 

Rumus Luas Trapesium

Jika Anda ingin menghitung luas untuk trapesium Anda bisa memakai rumus ini:

Luas trapesium = ½ x (alas a + alas b) x tinggi trapesium

Pastinya di antara Anda ada yang bertanya apakah rumus ini berguna untuk semua jenis trapesium? Seperti yang di atas sudah kita bahas jika jenis dari trapesium ini ada tiga. Rumus ini sebenarnya bisa saja di pakai untuk semua jenis trapesium yang ada tapi biasanya untuk trapesium jenis sama kaku dan trapesium yang tidak beraturan kita ini terkadang harus mencari dulu tinggi trapesiummnya supaya bisa memakai rumus luasnya.

Contohnya:

Terdapat sebuah trapesium sama kaki yang memiliki ukuran AB= 5 cm, AF= 3 cm, dan FE = 8 cm. carilah luas untuk trapesium ini.

Sebelum Anda ini memakai rumus di atas Anda ini harus tahu dulu tinggi dari trapesium tersebut, caranya mengetahuinya dengan membutuhkan  alas dan sisi miringnya saja kemudian gunakanlah rumus pitagoras:

a2 + b2 = c2

AF2 + BF2 = AB2

32 + t2 = 52

Nah, karena kamu mau cari t2 jadi dibalik aja.

t2 = 52 – 32

t2 = 25 – 9

t2 = 16

t = √16 = 4

Maka tinggi untuk trapesium sama kaki di atas adalah 4 cm.

Kemudian jika Anda sudah menemukan tingginya Anda sudah bisa langsung menggunkan rumus trapesium yaitu:

Luas trapesium = ½ x (alas a + alas b) x tinggi trapesium

½ x (alas a + alas b) x tinggi trapesium

½ x (3cm + 8cm + 3cm +8cm) x 4 cm

½ x 22cm x 4 cm

11 cm x 4 cm

= 44 cm2

 

Rumus Keliling Trapesium

Selain mencari luas selanjutnya Anda ini harus tahu mengenai rumus mencari keliling pada trapesium. Ini dia rumus yang bisa Anda gunakan:

Keliling trapesium = a + b + c + d (semua sisi ditambahkan)

Contoh Soal Trapesium

Terdapat sebuah trapesium yang punya panjang alas 3 cm dan 6 cm dan tinggi adalah 4 cm. caro berapa luas dan juga kelilingnya.

Pembahasan

Luas trapesium = ½ x (alas a + alas b) x tinggi trapesium = ½ x (3 + 6) x 4 = 18 cm persegi.

Jadi, keliling untuk trapesium = a + b + c + d = 3 + 4 + 6 + 5 = 18 cm.

 

Leave A Comment